Minggu, 22 Juli 2012

Love Lock ?

Jalan-jalan ke Seoul, Korea Selatan, sepertinya tidak akan memuaskan jika teman-teman tidak mengunjungi salah satu ikonnya yaitu Seoul Tower..
Hayo-hayo,pasti udah pada tau kan tempat seperti apakah itu? untuk pencinta artis-artis Korea seprtinya tidak asing lagi dengan tempat tsb..
Selain bisa melihat seluruh Kota Seoul, teman-teman juga bisa menemukan ribuan kunci cinta yang konon merupakan lambang cinta sepasang kekasih hihihi romantis yaa ^_^




Ternyata tradisi memasang gembok di Seoul Tower ini dipopulerkan sejak 1990-an. Banyak sepasang kekasih yang menuliskan nama dan harapannya di gembok setelah itu dikunci,dan kuncinya mereka lempar yang menandakan nama yang tertuliskan di gembok sudah terkunci selamanya. Nah,tradisi ini dinamakan Love Lock atau Kunci Cinta..




Ada ribuam gembok terkunci dengan berbagai macam tulisan,bahkan jenisnya pun beraneka macam. Mulai gembok kecil,besar yang dihiasi dengan tulisan berisikan harapan setiap orang. Ada juga yang memasang menggunakan rantai sepeda. hihihi Lucu juga yaa ^_^




Nah,siapa nih yang mau ke Seoul bareng eppoy? hehehe
yuk kita kesana bareng-bareng dan bawa pasangan masing-masing yaa hehehe

2 komentar:

  1. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  2. kayanya boleh juga tuh Seoul Tower, sugoi bgt pemandanganya ^.^
    Yukse ah kesana. .

    BalasHapus